Apa yang akan terjadi 1 detik kemudian, hanya Allah yang tau
Sebagai manusia akhir-akhir ini aku melupakan sesuatu...
Aku terlalu banyak berencana...dan melakukan berbagai macam hal untuk urusan dunia...
Aku lupa akan sesuatu...
yach...aku melupakanNya.....aku terlalu sibuk dengan urusan dunia....
Kamis, 23 Juni 2011....
pertama kali aku merasakan ditusuk jarum infus,
terbaring tak berdaya harus di opname...
aku hanya dihadapkan pada dua pilihan hidup atau mati....
tak tau apa yang akan terjadi dengan jantung ini akankan masih mampu berdetak???
apakah darah ini akan masih mampu mengalir????
Banyak hal yang terlintas di benakku saat itu....
terutama terlintas jelas semua dosa2 yang pernah ku perbuat...
satu demi satu wajah makhluk2 yang tak ku suka dan tak menyukaiku melintas di pikiranku....
Aku bertanya pada diriku sendiri??? mau sampai kapan aku memendam semua kebencian ini???
Belum tentu ada kesempatan lagi untuk meminta maaf dan memaafkan...
Yach...hari itu menyadarkanku...dan membuatku ingin mengurangi berbicara.....
Mengurangi rasa sakit hati yang ku buat sendiri...
Ingin berdamai dengan dunia dan memperbaiki ibadahku...
Masih sangat teringat hari itu aku berdoa....
Ya Allah.....berilah aku kesempatan lagi...
Aku tak ingin melihat keluarga dan sahabat2ku menangisiku....
Aku belum membahagiakan keluargaku sedikitpun.....
Aku ingin menjaga mamaku di masa tuanya.....
Ya...Allah...maafkan aku yang selalu berdoa tak ingin menikah di tahun ini...
kenapa aku berdoa demikian??? padahal belum tentu esok masih ada kesempatan????
Ya Allah maafkan aku yang telah mendahului takdirmu...
Terimakasih Engkau begitu cepat menegurku dikala aku melakukan kekeliruan.....
Y Allah limphkanlah berkahMu dalam setiap langkahku...
Amin
Readmore → Hidup Dan Mati
Sebagai manusia akhir-akhir ini aku melupakan sesuatu...
Aku terlalu banyak berencana...dan melakukan berbagai macam hal untuk urusan dunia...
Aku lupa akan sesuatu...
yach...aku melupakanNya.....aku terlalu sibuk dengan urusan dunia....
Kamis, 23 Juni 2011....
pertama kali aku merasakan ditusuk jarum infus,
terbaring tak berdaya harus di opname...
aku hanya dihadapkan pada dua pilihan hidup atau mati....
tak tau apa yang akan terjadi dengan jantung ini akankan masih mampu berdetak???
apakah darah ini akan masih mampu mengalir????
Banyak hal yang terlintas di benakku saat itu....
terutama terlintas jelas semua dosa2 yang pernah ku perbuat...
satu demi satu wajah makhluk2 yang tak ku suka dan tak menyukaiku melintas di pikiranku....
Aku bertanya pada diriku sendiri??? mau sampai kapan aku memendam semua kebencian ini???
Belum tentu ada kesempatan lagi untuk meminta maaf dan memaafkan...
Yach...hari itu menyadarkanku...dan membuatku ingin mengurangi berbicara.....
Mengurangi rasa sakit hati yang ku buat sendiri...
Ingin berdamai dengan dunia dan memperbaiki ibadahku...
Masih sangat teringat hari itu aku berdoa....
Ya Allah.....berilah aku kesempatan lagi...
Aku tak ingin melihat keluarga dan sahabat2ku menangisiku....
Aku belum membahagiakan keluargaku sedikitpun.....
Aku ingin menjaga mamaku di masa tuanya.....
Ya...Allah...maafkan aku yang selalu berdoa tak ingin menikah di tahun ini...
kenapa aku berdoa demikian??? padahal belum tentu esok masih ada kesempatan????
Ya Allah maafkan aku yang telah mendahului takdirmu...
Terimakasih Engkau begitu cepat menegurku dikala aku melakukan kekeliruan.....
Y Allah limphkanlah berkahMu dalam setiap langkahku...
Amin